Review Pelanggan untuk Bakmi Ace

Bakmi Kalimanta Terlezat di Jakarta

oleh Tirta Lie, 14 November 2014 (9 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.2
Foto Makanan di Bakmi Ace
Foto Eksterior di Bakmi Ace

Merupakan salah satu bakmi khas kalimantan yang lezat yang terdapat di Jakarta...perpaduan antara bakmi, bumbu serta daging yang ditaruh diatas bakmi sangatlah pas dilidah...tidak ada saus sambal di bakmi ini yang ada hanya sambal cair yang pedas...terdapat pula tahu kok serta kwetiaw goreng yang sama lezatnya diperdagangkan ditempat ini...

Menu yang dipesan: Bakmi Pontianak

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Bakmi Ace

(China)

Jl. Rajawali Selatan XII No. 24, Pademangan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.5
Suasana:3.2
Harga:3.8
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.4

Reviewer:

Foto Profil Tirta Lie

Alfa 2018

1690 Review

931 Makasih