Review Pelanggan untuk Bakmi Lung Kee
Bakmi nya gurih mantap
oleh maysfood journal.blogspot.com Maygreen, 18 April 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
Bakmi babi
Siomay dan bakso goreng
Mie nya uenakk. Tekstur dan rasa mie nya oke banget. Daging ayamnya enak tapi saya lebih suka yang babi. Kalau bingung mau yang mana, daging ayam dan daging babinya bisa minta dicampur.
Minuman khas di Bakmi Lungkee adalah Liang Teh. Untuk side dish, pangsit dan bakso gorengnya oke, tapi favorit saya adalah siomay. Rasa siomay nya lezat dan mantap banget. xd
Kebersihan tapi masih bisa diimprove. Meja nya bersih tapi sudut2 tembok sepertinya sering kelewat.
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: