Review Pelanggan untuk Bakmie Chuan
Samcannya enak ga alot!
oleh Kezia Natalie Yofitria , 13 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Bakmie spescial porsi kecil
Disini aku pesan yang bakmie karet, bakminya kenyal dan ukurannya besar, menggunakan beberapa jenis toping dari bahan dasar babi, disini semua komponennya enak dan teksturnya juga enak ketika dimakan langsung, ada krispi dan juga ada yg lembut, dan disajikan dengan kuah kaldu
Samchan
Aku pesan 1 porsi samchan. Rasanya tdk terlalu asin dan garing diluar lembut didalam
Untuk minumnya aku pesan teh tawar anget, tehnya bukan kayak teh celup, tetapi seperti teh yang dimasak(direbus)
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: