
Review Pelanggan untuk Bakso Mas Kumis
Enak Banget
oleh Erika Amandasari, 18 Juni 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
#newnormal mampir kesini karena laper, pesen baksonya aja.
gurih kuahnya panas panas enak, baksonya seriosly emak banget daging sapi nya berasa dan ada potongan daging sapi juga.
Tempatnya cukup luas bisa buat makan banyak orang, pelayanannya juga cepet. ini gak buka cabang ya. jadi harus ke slipi lagi kalo pengen bakso ini.
Menu yang dipesan: bakso sapi asli
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.