Review Pelanggan untuk Becca's Bakehouse

Croissant kesukaan buka di gading

oleh Stellachubby , 24 September 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Makanan di Becca's Bakehouse

Happy banget akirnya becca's sekarang buka di mkg! Jadi kalo pengen croissant uda ga jauh2 lagi, yey!
tepatnya di foodhall gading situ, sekarang yang di store gading ada kopi dan coklat juga loh.
croissantnya beneran enak, langsung makan enak, sampe besok pun masih enak! Paling suka salted eggyolk (25k) ama cinnamon bun (18k) ! Ituuu duaa enakkk bangett.. 
Menurutku harganya juga masih worth it loh genkks, buat seharga croissant enak banget begini.. 
Kalian mesti cobainn dehh! Beneran yumm banget! 

XoXo, 

Stellachubby

Follow Me:
Instagram: stellachubby stellachubby.blogspot.co.id

Menu yang dipesan: Salted eggyolk, Cinnamon Bun, Ham Cheese

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Becca's Bakehouse

(Toko Roti)

Mal Kelapa Gading 3, Lantai Ground, The FoodHall
Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.5
Suasana:3.2
Harga:3.9
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Stellachubby

Alfa 2020

834 Review

457 Makasih