Review Pelanggan untuk Berkat Nasi Goreng Gila Menteng
LEVEL PALING TINGGI TAPI, SAMA SEKALI GAK PEDAS 🤣🤣🤣
oleh Jacklyn || IG: @antihungryclub, 17 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Nasi Goreng Gila
Berkat Nasi Gila Menteng -- Sebuah kedai yang menjual nasi gila, lokasinya di Pasar MOI. Ini merupakan 2nd visit gue ke mari.
Di sini, gue cobain: Nasi Goreng Gila seharga 43k. Okelah dari segi porsi, apalagi mereka juga jual di Mall. Untuk level kepedasan, gue pilih level 3 yang notabene level tertinggi di sini.
Rasanya gimana?
Dia rasanya dominan ke manis. Toppingnya banyak, meskipun yang mendominasi di mulut cuma baksonya doang. Anyway, meskipun gue pesan level paling tinggi, surprisingly INI GAK PEDAS SAMA SEKALI 🤣🤣.
Pelayanan ramah.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Nasi Goreng Gila
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Berkat Nasi Goreng Gila Menteng
(Indonesia)
Reviewer: