Review Pelanggan untuk Billie Kitchen
Wow enak dan affordable!
oleh Annisa Nurul Dewantari, 15 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
Pertama kali banget cobain billie kitchen pdhl sering mampir beli BUCIN di dekatnyaa. Ambiancenya ok bgt lucu bunga2 dan unik. Pas di cek menunya pun banyak pilihan juga harganya yg cukup afforable! Hampir rata2 dibawah 50k loh!
Aku pesan pasta Linguine Boscoiola, creamy pasta dgn potongan daging tenderloin yg super empuk dan tastyyy, porsinya ok cukup byk! Dan juga spagetthi carbonara, isian smoked beefnyaa byk, sama samaa creamy dgn hint cita rasa yg berbedaaa. Enak jugaa!!
Worth to try bgttt!
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: linguine boscoiola, spagetthi carbonara
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: