Review Pelanggan untuk Blumchen Coffee

Lovely Spot for Morning Coffee

oleh @teddyzelig , 30 Mei 2019 (hampir 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Interior di Blumchen Coffee
Foto Interior di Blumchen Coffee

Blümchen, sesuai namanya yang berarti bunga kecil, mendesain coffee shop-nya ini dengan sangat cantik layaknya bunga. Tempatnya nampak sangat instagramable dan cocok banget buat spot foto. Suasananya juga sangat nyaman, cocok untuk hang out maupun bekerja sendiri.

Kali ini ak datang ke sini di pagi hari untuk menikmati sarapan, serta memesan beberapa menu seperti Tuna Toast (Rp 40k), Blumchen 'Cinnamon' Coffee (Rp 42k) dan'True Love' Latte (Rp 42k).
Menu-nya menurutku biasa aja, terutama makanannya. Tuna Toast disajikan dari 2 lembar white toast dengan tuna salad di antaranya.
Untuk coffee-nya ak suka dengan Blumchen Cinnamon Coffee. Black coffee dengan tingkat acidity sedang, disajikan dengan whipped cream di atasnya dan aroma cinnamon yang cukup kuat.

It's a great place for having a cup of morning coffee.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Blumchen Coffee
Foto Makanan di Blumchen Coffee
Foto Makanan di Blumchen Coffee
Foto Eksterior di Blumchen Coffee

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Blumchen Coffee

(Kafe)

Fairgrounds, SCBD Lot 14
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 - 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.5
Suasana:4.2
Harga:3.5
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil @teddyzelig

Alfa 2019

1210 Review

1572 Makasih