Review Pelanggan untuk Bong Kopitown
The happiest prison on earth
oleh Placetogoandeat ID, 11 Oktober 2015 (sekitar 9 tahun yang lalu)
Interior dari bong kopitown ini adalah jeruji2 besi alias penjara.. Tempatnya lumayan besar ada 2 lantai.. Makanannya campuran penang sama indonesian food, harganya sangat terjangkau untuk ukuran cafe. Menu andalan gw disini nasi goreng pete nya, menu yg lainnya jg lumayan enak..
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: