Review Pelanggan untuk Bukanagara Coffee

Bukan tempat kerja

oleh Oemar ichsan, 01 April 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.4
Foto Makanan di Bukanagara Coffee
Foto Makanan di Bukanagara Coffee

Setelah berputar naik turun gedung Sarinah akhirnya memutuskan untuk coba duduk disini, dengan alasan belum pernah ke Bukanagara, ada tempat duduk dan gatau lagi mau cobain apa karena tenant lain antara ramai sekali atau tidak terlalu menarik.

Konsep gerai kopi nya bukan di desain untuk kerja, meski ya bisq bisa aja. Alasannya karena tempat duduk bukan didesain ergonomis untuk kerja dengan laptop. Ada meja panjang dengan kursi tinggi dan colokan, namun colokan nya tidak berfungsi dan tidak ada wifi.

Menu yang disediakan rata-rata kue indonesia, seperti tema Sarinah saat ini. Saya cobain Risol dan cheese soft cookies. Minumnya saya pesan Nitro brew. Secara umum makanan dan minumnya enak meski tidak spesial.

Foto lainnya:

Foto Interior di Bukanagara Coffee
Foto Interior di Bukanagara Coffee

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Bukanagara Coffee

(Kafe)

Gedung Sarinah, Lantai Ground
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.6
Suasana:4.5
Harga:3.4
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Oemar ichsan

Alfa 2022

405 Review

137 Makasih