![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Burger King
Promo Line Burger King
oleh Yuli || IG: @franzeskayuli, 30 Juli 2018 (6 tahun yang lalu)
Tiap hari di official accountnya Burger King pasti ada voucher hemat gitu. Kali ini dengan 35ribu bisa mendapatkan 2 Beef Rasher Burger. Rasa dan bentuknya mirip-mirip lapak sebelah, cuma ini bedanya ada beefacon nya aja. Worth the price juga secara 35ribu bisa dapet 2 burger
Menu yang dipesan: Beef Rasher
Harga per orang: < Rp. 50.000