Review Pelanggan untuk Burgreens Express

No meat but tasty

oleh Wiwis Rahardja, 01 April 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Burgreens Express
Foto Makanan di Burgreens Express

Burgreens menyediakan healthy food yg memang dari bahan organic untuk vegetarian. Don't worry, biar vegetarian tapi untuk rasa dijamin enak dan kenyang. Karena selama ini mindset kita berpikir kalau makan gak ada daging dan nasi, pasti belum kenyang. Dan saya sudah pernah coba di Tebet, yg tempatnya mmg lebih greeny dibanding disini.
Saya pesan vegan hotdog. Kalau burger vegan sepertinya sudah biasa,  tapi kalau hotdog saya jarang dengar. Makanya jadi pilihan saya.
When it came out, wow.. it's so beautiful and tempting. Yakin deh yang gak suka sayur pasti bakal ngiler liatnya. Dan rasanya.. enakk banget. Bun nya terbuat dari gandum, sosisnya dari protein saitan & chickpea yang jujur saya gak tau itu apa. Side dishnya ada chips. Untuk saucenya mustard dan bbqnya jadi menambah tasty hotdognya. Highly recommended. 💚
Saya juga sempat cicip menu lain, yaitu Burgreens steak. Steak yg dibuat dari mushroom plus blackpaper sauce ini cocok bgt untuk penyuka pedas. So yummy..
So buat yang gak suka sayur tapi mau makan sehat sebenernya gampang kok. Tinggal datang ke Burgreens, pasti bakal suka.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Burgreens Express
Foto Makanan di Burgreens Express
Foto Makanan di Burgreens Express

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Burgreens Express

(Vegetarian)

Pacific Place Mall, Lantai Lower Ground
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.5
Harga:3.4
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Wiwis Rahardja

295 Review

96 Makasih