Review Pelanggan untuk Chatime Atealier
Avocado seriesnya so-so
oleh Margaretha Helena #Marufnbstory, 20 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
IG: @helloimmaru (#marufnbstory)
Chatime membuat versi premium di mall ini dengan label atealier. Suasana dan bentuk packaging-pun dibuat lebih premium. Disini ak nyobain varian yang beda dari cabang-cabang biasanya yaitu, avocado dream.
Buatku pribadi untuk rasa ini agak ngambang engga terlalu medok rasa alpukatnya karena memang bukan dari buah asli. paling ada rasa manis sedikit dari cream sauce diatasnya dan tambahan egg pudding dibawahnya. So-so sih untuk minuman avocado dreamku. Tapi suka sama konsep baru yang ditawarkan sama mereka. Mungkin next time akan coba menu lainnya. Cheers!
Menu yang dipesan: Avocado dream
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Bubble Tea)
Reviewer: