Review Pelanggan untuk Chatime
Haus, kesini lagi
oleh Genina @geeatdiary, 14 Oktober 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)
Taiwan Pulm Iced Tea
aus , kesini deh , absen dulu di chatime sekalian kumpulin poin 🙅😍😇😘
. Keknya Gee paling penasaran sama rasa-rasanya chatime, jadi icipicip lagi rasa lain deh.
🍹 taiwan Pulm Iced Tea - IDR 25.000
Rasanya unik sih ini, tapi gee gamau beli lagi hahahaha
Menu yang dipesan: Taiwan Pulm Iced Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Minuman)
Mall of Indonesia, Lantai Lower Ground, Pasar MOI
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: