Review Pelanggan untuk Chatime

Riated lebih manis

oleh FebTasty (Feb & Mora), 22 Maret 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Chatime

Disini chatime nya ada tempat untuk duduk, dentan pemandanga langsung ke bawah, jadi kalau lagi ada pertunjukan dibawah bisa duduk, sambil minum, sambil nonton, hehe, kali ini cona yang roasted milk tea, rasanya lebih manis dari milk tea biasa

Menu yang dipesan: roasted milk tea

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Chatime

(Bubble Tea)

Senayan City, Lantai 3
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.9
Suasana:3.6
Harga:3.9
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil FebTasty  (Feb &amp; Mora)

Alfa 2019

361 Review

190 Makasih