Review Pelanggan untuk Ciz n Chic
tempat makan satu ini pasti sudah dikenal banget oleh para binusian dan for me, cukup ngangenin sih rasa dan harganya. ada beberapa cabang dan semua lokasinya dekat binus dan kampus lain, jakbar & bogor only.
kunjungan yg ke sekian kalinya ini saya manfaatkan utk icip menu favorit saya yaitu Chic Melted Cheese dgn Fries. dulu sih, mau nasi atau fries tidak ada perbedaan harga, namun sekarang ada additional charge utk pilihan fries. fillet ayam yg cukup besarnya sudah digoreng kering dan crunchy kemudian disiram dgn saus keju yg creamy dan cukup gurih, dibanding dgn ayam keju panas yg lagi happening bgt saat ini, saya sih lebih suka versi cnc ini.
Menu yang dipesan: Chic Melted Cheese
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: