Review Pelanggan untuk Coffee Kulture
Buka di empo!
oleh Oswin Liandow, 25 Februari 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
Coffee kulture sebelumnya cuma di muara karang, sekarang di pluit.
Kali ini cobain flat white nya. Seperti biasa, enak!
Tempatnya cozy sih tp akses masuknya rada susah yah karena ga bisa dari dalam mall, harus keluar dr pintu keluar yg deket nama sushi dan kintan dulu. Tapi ya masih dalam mall sih hehe
Akhirnya ada coffee shop enak di empo. Jadi langganan deh
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Flat white
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Kafe)
Emporium Pluit Mall, Lantai Ground
Jl. Pluit Selatan Raya, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: