
Review Pelanggan untuk Common Grounds
kesini karena mau batre sudah habis setelah main-main ke aquarium neo soho. sambil ngopi n nyemil calamary, ku recharge lagi tenaga setelah mengelilingi aquarium. iseng mau cobain kintamani dengan metode v60, seru banget kakak baristanya cooperative dari pooring sampai dengan selesai. selain itu baristanya juga informatif dan ramah. untuk tempatnya luas sih, cuman karena ada di dekat pintu outdoor dan banyak yang keluar-masuk, pintu menjadi sering terbuka dan tertutup menyebabkan suasana dalam cafe menjadi pengap n panas.
hanya saja ku anggap waitersnya agak rude dengan menyebutkan "biasanya waktu makan disini 60 menit ya kak, karena biasa jam sibuk kita bisa waiting list" tanpa menyampaikan maaf terlebih dahulu. setidaknya bisa lebih ramah kalau penyampaiannya lebih sopan n halus lagi.
but ya overall kopi enak, but snack just B.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000