Review Pelanggan untuk Dum Dum Thai Drinks

Dum Dum

oleh Marisa Aryani, 04 Oktober 2019 (5 tahun yang lalu)

4.4
Foto Makanan di Dum Dum Thai Drinks

Gerai minuman yang spesialisasinya adalah menyajikan Thai Tea ini sangat mudah ditemui di pusat perbelanjaan. Mendatangi salah satu outlet Dum Dum, saya sangat senang melihat kecekatan staff yang membuat Thai Tea pesanan saya. Sementara untuk rasanya, manis dan pekat adalah dua unsur yang paling ditonjolkan. Porsinya pun terbilang cukup besar.
.
#basilicha.com

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Dum Dum Thai Drinks

(Minuman)

Emporium Pluit Mall, Lantai Lower Ground
Jl. Pluit Selatan Raya, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.1
Suasana:3.2
Harga:4.1
Pelayanan:3.4
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Marisa Aryani

Alfa 2020

1008 Review

478 Makasih