![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk El Machote
Gaswattt, enak beudddd tenderloin nya.
oleh Fanny Konadi, 15 Februari 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Review din-din disini, tenderloin nya heaven pake banget.. Sekalipun tingkat kematangannya well done, tekstur beef nya tetep juicy and tender, ditambah bbq sauce yang menggugah selera, bikin pengen lagi dan lagi.😊 😊
Menu yang dipesan: Tenderloin 200 gr with barbeque sauce
Harga per orang: > Rp. 200.000
2 pembaca berterima kasih.