Review Pelanggan untuk Fillmore Coffee

Hidden Coffee Shop

oleh Sharima Umaya, 17 September 2016 (8 tahun yang lalu)

4.8
Foto Makanan di Fillmore Coffee
Foto Makanan di Fillmore Coffee

I totally fell in love with this coffee shop. It's definitely a hidden gem. Terletak di Jl. H. Sidik (dari Lotte Shopping Avenue ada gang, beneran masuk situ dan jalanannya kecil), Fillmore Coffee yang terletak di Suites@Seven ini benar-benar bikin berasa ada di luar Jakarta. Arsitekturnya unik, tanaman rambat yang menjuntai di luar nya benar-benar bikin spot di depan sangat Instagrammable.

Fillmore Coffee terdiri dari 2 lantai dan tempatnya gak spacious. Karena waktu itu kesini weekend, awalnya kurang nyaman karena ramai tapi begitu udah sepian, jadi pewe banget apalagi kalau yang mau produktif ngerjain tugas.

Sistemnya disini itu order dan langsung bayar nanti dianterin makanan or minumannya. Saya order Nutella danish gitu. It was quite good altho a bit kemanisan. Minumnya saya order hot latte. Sangat suka banget latte disini. Even gak pake gula udah enjoyable.

Temen saya mesen avocado ice cream with affogato dan katanya enak banget. I look forward to come back!

Sharima Umaya
www.sharimaumaya.com
IG: @sharimaumaya

Foto lainnya:

Foto Makanan di Fillmore Coffee

Menu yang dipesan: Latte, Avocado Affogato

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Fillmore Coffee

(Kafe)

Suites@Seven Residence
Jl. Karet Pedurenan Gang H. Sidik No. 7, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:4.6
Harga:3.7
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Sharima Umaya

103 Review

65 Makasih