Review Pelanggan untuk Garage Cafe

Cafe dalam garasii😱

oleh Vionna & Tommy, 20 Juni 2021 (hampir 4 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Garage Cafe
Foto Makanan di Garage Cafe

🄤coffee latte
🄤alpukat choco
🄤blackforest
🄤pinky winky
🄢mie hongkong
🄢I fu mie
Tempatnya super cozy banget buat duduk santay. Apalagi uniknya buka cafenya di garasi rumah ownernya loh! Terus makanannya juga enak2 dan langsung di masakin sama oma2 šŸ˜ sedap bangettt pokoknya apalagi porsiannya juga banyak. Seporsi ifumie bisa untuk 2-3 orang. Minumannya juga banyak pilihannya sesuai selera kalian.

Foto lainnya:

Foto Interior di Garage Cafe
Foto Interior di Garage Cafe
Foto Interior di Garage Cafe
Foto Makanan di Garage Cafe
Foto Interior di Garage Cafe
Foto Interior di Garage Cafe
Foto Eksterior di Garage Cafe
Foto Interior di Garage Cafe
Foto Eksterior di Garage Cafe
Foto Makanan di Garage Cafe
Foto Makanan di Garage Cafe
Foto Interior di Garage Cafe

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Garage Cafe

(Kafe)

Jl. Pluit Permai I No. 46, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.3
Suasana:4.4
Harga:4.1
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Vionna & Tommy

Alfa 2021

894 Review

685 Makasih