Review Pelanggan untuk Golden Lamian

Menu Baru Cabe Hijau Iga Sapi Lamian

oleh Genina @geeatdiary, 11 Oktober 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian

Sudah beberapa kali aku makan di golden lamian, kualitas makanan dan pelayanannya oke banget.
Kali ini Aku cobain menu baru yaitu CABE HIJAU IGA SAPI LAMIAN.
Disajikan di sebuah mangkuk besar, porsinya besar ya, mie banyak dan kuah kaldu juga banyak.
Daging iga sapi-nya lembut, dipadukan dengan cita rasa kuah yang segar dan pedas dari cabai hijau. Terasa gurih kuah kaldu sapi yang di racik dengan rempah - rempah pilihan.
Harganya cukup terjangkau 49k+ untuk satu porsi.
Lagi ada promo Buy 1 Get 1 bisa di cek di instagram nya golden lamian.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian
Foto Makanan di Golden Lamian

Menu yang dipesan: Cabe hijau iga sapi lamian, Es Jeruk, pangsit soup, Siomay

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Golden Lamian

(China)

Lotte Mall Jakarta, Lantai 4
Jl. Prof Dr Satrio, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:3.8
Harga:3.9
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Genina @geeatdiary

Alfa 2023

1389 Review

390 Makasih