Review Pelanggan untuk Hang Tuah Kopi & Toastery

Kopitiam Kontemporer

oleh Ivan Setiawan, 10 November 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Hang Tuah Kopi & Toastery
Foto Makanan di Hang Tuah Kopi & Toastery

Lokasinya satu gedung sama kedai eksrim, posisi hang tuah kopi ini ada di lantai atas. Untuk tempat ada smoking dan non smoking areanya. Konsepnya kopitiam dengan aneka menu peranakan. Saya nyoba beberapa menu yaitu es teh tarik, nasi hainan ayam dan kaya butter toast. Teh tariknya enak dan nggak terlalu manis. Lalu nasi hainannya juga enak dan ayamnya lembut. Untuk toastnya juga oke buat teman minum tehnya.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Hang Tuah Kopi & Toastery

Menu yang dipesan: Teh Tarik, Chicken hainan rice, Traditional Kaya Butter

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Hang Tuah Kopi & Toastery

(Kafe)

Jl. Kemang Selatan VIII No. 56, Kemang, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.3
Suasana:3.8
Harga:4.0
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Ivan Setiawan

Alfa 2022

1180 Review

879 Makasih