Review Pelanggan untuk Ikkudo Ichi

Ramen juaraa

oleh Fania Tertiana, 20 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Ikkudo Ichi

Kalo makan ramen sering bm ke ikkudo ichi terussss. Aku pesen tori signature. Jadi ini varian tori yang paling original atau tidak pedas, kalau kalin suka pedas bisa pesen yang tori kara atau tori curry kalau suka kari. Untuk rasanya kalian bisa pilih mau bumbu yang biasa saja atau yang paling banyak rasa bumbunya. Tapi bagi aku yang ukuran normal udh enak banget kok asinnya pas. Selain itu kalian juga bisa pilih bentuk mie nya yang keriting atau lurus. Tapi aku prefer mie yang lurus aja krn dia tipis2 gitu mie nya. Untuk topping nya ada ayam, daun bawang, telur setengah matang, dan potongan jamur.

Menu yang dipesan: Tori Signature

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Ikkudo Ichi

(Jepang)

Grand Indonesia Mall, Lantai Lower Ground, West Mall
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.3
Suasana:3.5
Harga:3.8
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Fania Tertiana

62 Review

88 Makasih