Review Pelanggan untuk Kamu Tea
Cheezy tea
oleh Novi Ps, 08 Januari 2018 (sekitar 7 tahun yang lalu)
Karena penasaran dengan kenikmatan cheese tea yang lagi heboh2nya di dalam dan luar negri, akhirnya cobain lah ini, soalnya standnya yang lebih sering ditemui di jkt. Aku pesan matcha cheese tea, matchanya kental dan richful, karena memang aku doyan banget dengan matcha, cheese nya soft memang enak sih, tp untuk harga tergolong menguras kocek Hanya untuk 1 cup minuman, but well treated!
Menu yang dipesan: Matcha Cheese Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000