Review Pelanggan untuk Kemangi

Gurame Bakarnya enak

oleh UrsAndNic , 11 Juli 2021 (3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.8
Foto Makanan di Kemangi

Sebelumnya saya pernah cobain Paket Gurame Goreng, kali ini untuk lunch saya pesan :
*Paket Gurame Bakar (72k) – menu paket ini terdiri dari Nasi, Gurame bakar sayur asem, urap, sambal terasi. Pilihan nasi bisa nasi lemak atau nasi putih. Saya pilih nasi lemak, nasinya terasa gurih dan enak. Gurame bakarnya berukuran sedang, cukup untuk porsi individual atau bisa sharing 2 orang. Ikannya bakar kecap jadi tidak pedas. Dagingnya juga manis. Sayur asemnya enak, urapnya juga enak. Sambalnya juga cukup pedas dan enak.Recommended.

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kemangi

(Indonesia)

Jl. Boulevard Raya Blok FV1 No. 32 - 33, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.9
Suasana:3.4
Harga:3.6
Pelayanan:3.4
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil UrsAndNic

Alfa 2023

5189 Review

2385 Makasih