Review Pelanggan untuk Kinkitsuya

Katsu + Agedashi Tofu

oleh Claudia @grownnotborn.id, 09 Agustus 2020 (4 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Kinkitsuya

Katsu don mentai

Foto Makanan di Kinkitsuya

Katsu don mentai

Baru cobain 3 vegan katsu dan so far ini favorit gw! Katsu don mentai, katsunya garing enak dan dalamnya jg tebal, warnanya juga agak kemerahan bukan yang pucat, mentainya ok juga cuma agak manis buat gw, oh iya dapat salad juga. SempetĀ Curry katsu don, katsunya sama kyk yang mentai, karinya gw kurang cocok karena cenderung manis dan ngga berasa peppernya. Agedashi tofunya enakkk, tahunya bener-bener ga bau, firm tapi lembut dan kulitnya juga enakk, apalagi kuahnyaa! Houjicha latte, susunya dairy free, mereka pakai campuran soy dan almond milk, houjichanya pekat tapi berasa ada yang kurang, mungkin kurang manis buat gw.
Overall okay sih, agak kemanisan tapi gpp, masih mau balik! Dan pasti pesen agedashi tofunya lagi. Harganya affordable, tempatnya juga cukup nyaman, lantai 2 nya lucuu.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kinkitsuya
Foto Interior di Kinkitsuya
Foto Makanan di Kinkitsuya
Foto Makanan di Kinkitsuya
Foto Makanan di Kinkitsuya

Menu yang dipesan: Katsu don mentai, houjicha latte, agedashi tofu, Curry katsu don

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kinkitsuya

(Vegetarian)

Ruko Cordoba, Blok H No. 25, Bukit Golf Mediterania
Jl. Marina Indah Raya, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Claudia @grownnotborn.id

Alfa 2020

677 Review

539 Makasih