Review Pelanggan untuk Koiyaki

Manis!

oleh Reinard Barus, 24 Agustus 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Koiyaki
Foto Eksterior di Koiyaki

Gw cobain taiyaki disini baru2 ini karena lagi pengen makan yang manis-manis. Pesen yang hokkaido milk yang katanya paling sering dipesen. Ini isinya soft serve ice cream, popcorn caramel, ada pocky, butiran coklat, dan marshmallow sebagai toppingnya. Enak sih es krimnya manis dan lembut. Conenya juga enak kayak biskuit gitu. Cuma kayaknya sih ga sering-sering makan ini karena manis banget

Foto lainnya:

Foto Interior di Koiyaki

Menu yang dipesan: hokkaido milk soft serve iced cream

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Koiyaki

(Es Krim)

St Moritz Mall (Lippo Mall Puri), Lantai Lower Ground
Jl. Puri Indah Boulevard Blok U1, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.1
Suasana:3.4
Harga:3.9
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Reinard Barus

58 Review

39 Makasih