Review Pelanggan untuk LEMONDISCOFISH

RECOMMENDED ;)

oleh Shella Anastasia (@celsfoodiaryy), 03 Januari 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di LEMONDISCOFISH

Hot Latte

Foto Eksterior di LEMONDISCOFISH

Kalau kata temen sih, coffeeshop ini melebihi ekspektasi awal. Diintip dari IG nya tempatnya gak begitu kelihatan jelas, tapi pas didatengin langsung ternyata super gemaaas! Interiornya perpaduan putih, cokelat muda dan orange. Tempatnya bagus deh pokoknya dan suasananya juga bikin betah, parkiran pun luas jadi gak perlu repot cari tempat parkir lagi deh. 

Disini gue nyobain Hot Latte, temen gue nyobain Iced Americano dan cake yang gue lupa apa namanya hehe. Disini pakai biji kopi dari Flores yang katanya sih emang aroma & rasanya punya ciri khas sendiri. Coffeenya enak, gue suka banget sama lattenya karena 'lembut'nya dapet, coffeenya cukup berasa dan gak terlalu manis juga, tipe latte yang gue suka lah pokoknya.

Cakenya juga enak karena katanya ini fresh banget baru mateng gituuu hehe teksturnya juga lembut banget, enak! Next time mau nyobain cake lain aaah. Apalagi katanya setiap 2 minggu sekali menu cakenya ganti karena ownernya juga buka pastry class gitu di suatu tempat, kayaknya sih enak-enak yaa

Foto lainnya:

Foto Interior di LEMONDISCOFISH
Foto Eksterior di LEMONDISCOFISH
Foto Interior di LEMONDISCOFISH
Foto Interior di LEMONDISCOFISH
Foto Makanan di LEMONDISCOFISH
Foto Interior di LEMONDISCOFISH
Foto Makanan di LEMONDISCOFISH
Foto Interior di LEMONDISCOFISH
Foto Eksterior di LEMONDISCOFISH
Foto Eksterior di LEMONDISCOFISH
Foto Interior di LEMONDISCOFISH

Menu yang dipesan: Hot Latte, Iced Americano

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

LEMONDISCOFISH

(Kafe)

Jl. Kemang Selatan I No. 8, Kemang, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.1
Suasana:4.2
Harga:4.1
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Shella Anastasia (@celsfoodiaryy)

Alfa 2022

1425 Review

912 Makasih