Review Pelanggan untuk McDonald's

McFlurry Menu Baru

oleh kuliner yuk, 27 Agustus 2023 (1 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di McDonald's
Foto Makanan di McDonald's

Cobain Menu Baru Mcflurry yang Kopyor Jelly enak banget loh bikin nagih next mau pesennya yang Kopyor Kelapa ah
Sejak Mcd keluarin Nugget spicy jadi selallu pesen yang spicy dibandingkan sama nugget biasa

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

McDonald's

Jl. Muara Karang Barat Blok G6 No. 1, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.5
Harga:3.9
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil kuliner yuk

148 Review

79 Makasih