Review Pelanggan untuk Nasi Uduk Kebon Kacang Hj. Ellya
Sedap banget
oleh @Perutmelars Andri, 30 September 2021 (3 tahun yang lalu)
Ini salah satu tempat favorit kalau mau makan nasi uduk yang enak, wangi dan bikin ketagihan. Ditambah sama aneka lauknya yang banyak dan lezat semua. Wajib pesen kalau makan disini pete, lalapan, ati ampela sama babat serta paru yang empuk dan enak nih. Sambelnya dikasih sambel kacang sama terasi tinggal dicampur jadi tambah sedap sambelnya.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: