Review Pelanggan untuk One Dimsum

Dimsum!

oleh Huntandtreasure.id , 14 Februari 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Makanan di One Dimsum

IG: @huntandtreasure.id

Malam valentine makannya di One dimsum, kebanyakan yang kesini tuh keluarga untuk pasangan ada tapi jarang.
Nah untuk review makananya
1. Bakpao telur asin (Cin Sa Pao) 25K- Recomend! Buat kalian yang suka telur asin ini enak, dan beda sama dimsum lainnya.
2. Siomay babi 25K - ya kalau ini hampir sama sih kaya yg lain
3. Bakmi polos 25k- mie nya kaya biasa mie ayam gtu
4. Xiao long pao 27K - buat kalian yg ga suka jahe, ini rasa bau dari jahe nya berasa banget pas pecah di mulut
5. Ayam goreng bawang putih 50K small - ini salah satu yang rekomendasi juga dari HnT. Ini super enak dan garing cuma 1 kekurangannya tulangnya menganggu 😢

Menu yang dipesan: Bakmi Polos, Bakpao Telur Asin, Siomay Babi, xiao long pao

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

One Dimsum

(China)

Jl. Pluit Karang Utara Blok A3 Utara No. 148 - 149, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.9
Suasana:3.9
Harga:3.5
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Huntandtreasure.id

202 Review

190 Makasih