Review Pelanggan untuk Pig Me Up
mereka mengeluarkan 3 menu yaitu chicken karaage, chicken katsu, dan tonkatsu. setiap pembelian salah satu menu ini, akan mendapat kitkat dan susu milo. packagingnya juga super cakep dan bertema halloween 🎃 selain itu gw juga cobain beberapa menu favourite di sini yaitu chasu rice dan crispy mentai. dari dulu kedua menu ini emang super duper enak dan dagingnya super lembut. wajib cobain! 😻
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(China)
Mall Taman Anggrek, Lantai Ground, North Wing Area
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Reviewer: