Review Pelanggan untuk Pison

Review cappucino

oleh Andri , 25 September 2018 (6 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Pison

Tempatnya sempit sih ga terlalu besar dan penuh banget jam 3an kesana penuh dan ada yang ngantri2

Ga coba makanannya karena abis makan di seberangnya, kesini pengen ngopi dan nongkrong doang.

Pesen Cappucino standard aja sih rasanya sama coffee shop lain, yang bikin keren cara mereka sajiin kopinya esthetic banget

Menu yang dipesan: cappucino

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Pison

(Kafe)

Jl. Kertanegara No. 70, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.1
Suasana:3.8
Harga:3.7
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Andri

Alfa 2018

210 Review

150 Makasih