Review Pelanggan untuk Ragusa Es Italia

Banana Split Legenda

oleh Couple Fun Trip & Culinary, 18 Juli 2018 (6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Makanan di Ragusa Es Italia

Follow My IG @couplefuntripculinary
Hola guys...mantap dah tempat makan es yg udah legenda banget ya..siapa coba yang gak tau..
So kita order "Banana Split" jujur rasanya gak pernah berubah tetep terjaga dari rasa coklat, vanila dan strawberrynya, cuma klo kita si yg favoritenya itu yg coklat..rekomen deh ini

Menu yang dipesan: Banana Split

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Ragusa Es Italia

(Es Krim)

Jl. Veteran I No. 10, Gambir, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.3
Rasa:3.9
Suasana:3.0
Harga:3.5
Pelayanan:3.1
Kebersihan:3.1

Reviewer:

Foto Profil Couple Fun Trip &amp; Culinary

Alfa 2020

347 Review

250 Makasih