Review Pelanggan untuk Samcan Goreng Epenk
Endolita maksimal 😭
oleh Indra Mulia, 27 September 2020 (4 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
Mau ngerasain kriuk kriuk samcan yg enak, nih salah satu tempat recommended di daerah Muara Karang. Samcan Epenk ini asalnya dari Bandung. Terkenal karena samcannya yg mantabsss.
Order “Nasi Campur Special Sambal Matah” isinya ada samcan, bakso goreng, dan telur kecap 1/2 potong. Sambal matahnya enak dan pedas. Must try!
Menu yang dipesan: Nasi Campur
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: