Review Pelanggan untuk Sanderson Coffee

Coffeeshop bertema kota London

oleh UrsAndNic , 15 Januari 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Sanderson Coffee

Redvelvet blended

Foto Makanan di Sanderson Coffee

Cappucino

Coffeeshop terbaru di daerah Rawamangun ini tidak terlalu besar. Berbeda dengan yang di Bintaro, tema mural di tempat ini adalah city of London. Di sini ada box telepon merah ala2 public phone di London. Lambang ala2 underground di London juga salah satunya menjadi  signage Toilet dan nama Sanderson.Tempatnya juga cukup homey dan cozy. Smoking room areanya juga ada di ruangan kaca yang juga ber ac.
Saya pesan :

*Cappucino - terakhir ke yang di Bintaro mereka masih memakai houseblend sendiri tapi sekarang sudah memakai coffeebeans Tanamera.Cappucinonya tidak begitu bold dengan fruity taste yang agak terasa dominan.
*French fries - my all time fave nih. Potongannya tebal, crunchy dan tidak berminyak. Pas banget untuk sekedar nyemil2 saja.
*Red velvet blended - ini pesanan suami, agak kebanyakan milk dan rasanya tidak begitu redvelvet, malah agak mirip strawberry.
Saya pasti akan kembali lagi untuk mencoba menu makanan yang baru dan Ice Mocha Rhum yang enak banget.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee
Foto Interior di Sanderson Coffee

Menu yang dipesan: cappucino, redvelvet blended, french fries

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Sanderson Coffee

(Kafe)

Jl. Balai Pustaka No. 2A, Rawamangun, Jakarta Timur


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.6
Suasana:3.4
Harga:3.5
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil UrsAndNic

Alfa 2023

4996 Review

2314 Makasih