Review Pelanggan untuk Sari Ratu
One of my Fave Rendang
oleh @teddyzelig , 17 Desember 2015 (sekitar 9 tahun yang lalu)
Nasi Rendang
*Review di lokasi lama.
Lokasinya di Food Louver Grand Indonesia. Tempatnya cukup luas dan nyaman. Tp juga rame dan lumayan crowded. Pelayanan self service dan cukup cepat. Presentasinya cukup menggugah appetite makan. Bumbu rendangnya tasty dan meresap ke dagingnya yang empuk. Always nice to enjoy Padang Cuisine here.
Menu yang dipesan: Nasi Rendang
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Indonesia)
Grand Indonesia Mall, Lantai 5, West Mall, Foodprint
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat
Reviewer: