
Review Pelanggan untuk Sate Babi Johan
Tempat makan sate babi & iga babi enak di Jakarta
oleh Tirta Lie, 14 Oktober 2015 (9 tahun yang lalu)
hanya ditempat ini kita dapat menemukan Iga Babi Panggang yang super duper lezatnya....untuk sate babinya sendiri sangatlah beragam yang dimulai dari daging, ati, kulit, usus, samcan dan lain2...untuk harga masih relatif terjangkau...untuk cita rasa 5 bintang kelezatan pantas disematkan...
Menu yang dipesan: Sate Babi, Iga Babi
Harga per orang: < Rp. 50.000