Review Pelanggan untuk Shabu Hachi

ayce suki & grill

oleh tsairsemma , 06 November 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Shabu Hachi
Foto Makanan di Shabu Hachi

waktu dateng kesini, tempatnya cukup besar, ada 3 lantai. buat restonya sendiri ada di lantai 2, ada lift dan ada tangga. tempatnya dingin dan bagus dari segi dekorasinya
yg gue pesen itu yg kombinasi sukigrill reguler dengan harga 250k+ per orang
untuk kuah gue pilih yg Colagen dan TomYum. kuah Colagennya enak, untuk Tomyumnya aga asem seperti tomyum pada umumnya

pilihan dagingnya banyak banget, dari rasa yg sweet sampe yg spicy
sayurnya juga lengkap, dari semua jenis jamur dan semua jenis sayur hijau ada disini
minumannya variatif juga, ada yg dingin dan hangat, ada kopi sampai teh
dessertnya juga lengkap, jelly, pudding, eskrim, yogurt, waffle, salad, dll

ini ayce ter worth it sepanjang makan ayce dr resto2 lain.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Shabu Hachi

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Shabu Hachi

(Jepang)

Jl. Lebak Bulus Raya No. 58, Lebak Bulus, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.4
Suasana:3.9
Harga:4.1
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil tsairsemma

109 Review

43 Makasih