![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Shabu Jin
Yeay shabu-shabu dekat rumah
oleh Pandu Tanoyo, 27 Juli 2018 (6 tahun yang lalu)
Shabu-shabu di tempat ini cukup oke dari segi rasa dan suasana tempat. Sayangnya pilihan untuk dessert dan minuman kurang beragam. Dan kuah yang ditawarkan juga hanya 2 jenis saja. Tapi dari segi harga cukup affordable kalau sedang ada promo yang kebetulan sampai sekarang terdapat promo harga dari pukul 10.00-15.00.
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000