![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Shabu Nobu Sushi Nobu
Suka Sukiyakinya
oleh UrsAndNic , 18 Maret 2015 (hampir 10 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Sushi nobu ini termasuk deretan resto terlama di Plaza Indonesia. Kalau ke tempat ini saya dari jaman dahulu biasanya order Sukiyakinya....enak banget.Kalau sushinya ok juga tapi saya sdh punya tempat sushi favorit lainnya.Tadi sempat pesan chawanmushi...enak juga.Dekor tempatnya simpel dan pelayanannya bagus juga.
Menu yang dipesan: Sukiyaki, Chawanmushi
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
2 pembaca berterima kasih.