Review Pelanggan untuk Shukufuku

Fresh Sushi Dengan Harga Terjangkau

oleh hobinyaria , 28 Oktober 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)

3.2
Foto Interior di Shukufuku
Foto Interior di Shukufuku

Kepingin sushi dengan harga yang terjangkau bisa mampir di area Delicae dan pilih-pilih langsung. Saking banyaknya sampai bingung sendiri mau ambil yang mana. Rasanya biasa saja sih sebenarnya. Sekedar memuaskan kangen untuk makan sushi (tapi yang terjangkau). Untuk sumpit dan bumbu2nya harus beli. Ada bagusnya juga jadi gak sembarangan ambil dan terbuang percuma begitu saja.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Shukufuku
Foto Makanan di Shukufuku

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Shukufuku

(Jepang)

Senayan City, Lantai 5, Delicae Food Court
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.4
Rasa:3.1
Suasana:3.5
Harga:3.4
Pelayanan:3.4
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil hobinyaria

Alfa 2023

1370 Review

581 Makasih