Review Pelanggan untuk ShuShu

Honey tea latte

oleh Jessenia @hungryjesse, 16 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di ShuShu

Salah satu menu favorit di sini tuh Honey Tea Latte. Rasanya ga gitu manis dan ga bosenin, wangi gitu. Tapi sayang, isinya tuh cm setengah :( entah kenapa dia setengah minuman, setenganya cm foam doang jadi rada rugi

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

ShuShu

(Minuman)

Grand Indonesia Mall, Lantai Lower Ground, West Mall, The FoodHall
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.8
Harga:3.9
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Jessenia @hungryjesse

Alfa 2020

320 Review

213 Makasih