Review Pelanggan untuk Sophie Authentique

Sensasi Perancis di Selatan Jakarta

oleh Florencia Wirawan, 04 Januari 2017 (sekitar 8 tahun yang lalu)

5.0
Foto Interior di Sophie Authentique
Foto Interior di Sophie Authentique

Kesini sebenarnya penasaran sama rooftop! Tapi rooftopnya sedang renovasi! Damn! I always got bad luck with rooftop! So.. maybe later will visit to see their newly renovated rooftop!

Menu yang saya pesan mini caneles! Enak! Saya suka!

Untuk tempat ga perlu ragu! Cozy abis.. kalian bisa liat di foto yang saya upload! Banyak props yang bisa difoto seakan kalian di Perancis! Dan tangganya merupakan tempat selfie yang OK banget!

Recommended! 🔆

Foto lainnya:

Foto Makanan di Sophie Authentique

Menu yang dipesan: Mini Caneles Box Of 4

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Sophie Authentique

(Kafe)

Jl. Cipete Raya No.11, Fatmawati, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.9
Suasana:4.4
Harga:3.5
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Florencia  Wirawan

44 Review

30 Makasih