Review Pelanggan untuk Street Boba
Great drinks and great place
oleh Jochbeth 👱🏻♀️IG: jochbeth_wairata , 03 Juni 2024 (8 bulan yang lalu)
Setelah ke Lain Hati, cobain Street Boba. Nah saya cobain yang tanpa susu alias yg fruit. Saya ordered hydrococo Kopyor, hydrococo Mango and hydrococo Japanese Melon. Ketiga ini segera coconut ya plus sdh ada jelly nya. Minuman pemadam kebakaran. Rp 29k/cup.
Di 1 ruko ini, ada teaffic bun, gildak, kopi lain hati.
Ada outdoor area juga loh
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: