Review Pelanggan untuk Sushi Hiro

SEMUANYA ENAKKK!!

oleh andaranila , 11 September 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.4
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Interior di Sushi Hiro

Sushi hiro akan menjadi tempat nyushi yang gue suka dan akan gue rekomendasikan ke orang2. Karena rasa salmonnya itu fresh banget, cuttingannya tebal, nasinya ga gitu banyak, good! Harganya pun menurut gue ya kaya tempat nyushi kebanyakan. Enaknya kalo di cabang sini tuh tempatnya bagus tp sayang air di toiletnya ngalir kecil bngt huft jadi kurang nyaman.

Well. gue pesen chuka idakko, rasanya ini enak tapi kurang banyak :P Chawan mushinya asli enak juga, toping atasnya ada salmon, crab stick dan ikura. Untuk nasi goreng yang atasnya ada daging sapinya ini menurut gue rasanya enak banget gitu, empuk banget dagingnya! Ebi guratan?? Jangan ditanya, pecah enaknya! Untuk sushi2nya gue suka semuanya, aseli. Mochi ice creamnya enak plus ice cream scoopnya pun enak. hahahaha enak semuaaa!!

Foto lainnya:

Foto Interior di Sushi Hiro
Foto Interior di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Makanan di Sushi Hiro
Foto Interior di Sushi Hiro
Foto Interior di Sushi Hiro
Foto Interior di Sushi Hiro

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Sushi Hiro

(Jepang)

Jl. Suryo No. 24, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.3
Suasana:4.4
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil andaranila

900 Review

528 Makasih