Review Pelanggan untuk Tamani Kafe
Makan chicken cordon blue dan minum thai tea
oleh Chrisilya Thoeng, 22 September 2016 (8 tahun yang lalu)
Chicken Cordon Blue
Chicken Cordon Blue
Chicken cordon bluenya enak, dagingnya gak pelit alias tebel.... apalagi jika minumnya denga thai tea... tempatnya juga sangat enak, untuk quality time ataupun meeting dan diskusi ringan.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Chicken Cordon Blue, thai tea
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: