
Review Pelanggan untuk The Garden
Love the Ambience!
oleh @ItsLeenLeen_ , 12 Juni 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Bebek Krispy Kecombrangnya recomended bgt niih! Bebeknya nggak bau badan, kulitnya garing, dagingnya juga berasa meresap bumbunya. Nasi nya aja enak, sambelnya gak pedes, sambel matahnya kebanjiran minyak & bawang. Sambel merahnya yang lebih pedes. Nasi gorengnya kalo diminta pedes sih baru enakk, krn thai kan emang bumbunya hrus kuat di perbandingan asam & pedesnya. Dessertnya enak panacotta nya, cairannya manis rasa kopyor. Kesukaan deh ini mah.
Btw semua spot disini bagus buat foto.
Menu yang dipesan: Duck Crispy Kecombrang, thai fried rice, Es Kelapa Muda Panacotta
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
1 pembaca berterima kasih.